Sabtu, 20 Juli 2013

Megawati Capres Lagi, Jokowi Jadi Pasangannya

Nama Joko Widodo (Jokowi) akhir-akhir ini disebut-sebut akan berduet dengan Hatta Rajasa. Keduanya bahkan dikabarkan sudah bertemu dan kemudian sowan ke Megawati Soekarnoputri untuk meminta restu.
Namun sumber lain Tribun mengungkapkan, bisa saja Megawati akan kembali ikut dalam pertarungan Pilpres 2014. Bahkan, ujar sumber tersebut mengatakan, bisa saja Megawati akan berduet dengan Jokowi.
"Kalau duet (Megawati-Jokowi )ini terwujud, bisa saja Hatta Rajasa berduet dengan Prabowo Subianto. Namun, masih tergantung dari hasil Pemilu legislatif dan UU Pilpres nantinya," katanya.
Bagaimana dengan Ical? Ketua Umum DPP Partai Golkar ini juga tak berdiam diri. Bahkan, beberapa waktu lalu, Wakil Ketua Umum DPP Partai Golkar Bambang Soesatyo sudah mengungkap meminang Jokowi menjadi pendamping Ical.
Atau, bisa saja Ical akan berduat dengan adik Ani Yudhoyono, Pramono Edhie Prabowo. Menarik ditunggu, manuver politik ke depan para elit, siapa akan berdampingan dengan siapa dalam Pilpres nanti.
Termasuk, kepastian mantan Wakil Presiden Jusuf Kalla, ikut dalam pertarungan Pilpres tahun depan.


Sumber :
tribunnews.com

6 komentar:

  1. Pak Jokowi harus Presiden, saya tidak setuju kalau Pak jokowi wapres, Pak jokowi pasti hanya akan dimanfaatkan secara politik hanya menjadi katak dalam tempurung, pak jokowi hanya akan dijadikan boneka mainan,saya yakin pak jokowi tidak akan bisa berbuat apa apa semua dikendalikan oknum partai haus uang, jelas waktu dulu ingat siapa yang memerintah jual aset negara (indosat, gas tangguh, dll) memberikan SKL surat keterangan lunas konglomerat hitam BLBI,rakyat tidak pernah tidur, bicara seakan akan untuk wong cilik cuma untuk kedok, hati hati pak jokowi , kalau bapak bukan presiden lebih baik di DKI saja, kasihan saya sama pak jokowi, nama bapak akan ikut tercemar, hati hati politik licin, penuh dusta, jebakan, mulut bau uang tengik dan busuk ....Jokowi Presiden 2014 ...semoga indonesia Jaya....

    BalasHapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  3. BAPAK JOKOWI PASTI JADI PRESIDEN RI TERPILIH 2014 - 2019
    KAMI WARGA BETAWI SIAP MENDUKUNG DAN MENGAWAL TEAM SUKSES CAPRES BAPAK JOKO WIDODO KE SINGGASANA RI 1 TAHUN DEPAN.
    KAMI PERCOYO, BAPAK JOKO WIDODO ADALAH SATRIO PININGIT YANG DIRAMALKAN OLEH SEPUH JOYOBOYO

    HIDUP BAPAK JOKO WIDODO ,PRESIDEN RI TERPILIH 2014 - 2019, DAN 2019 - 2024 ! HIDUP IBU KETUA UMUM YANG ARIF BIJAKSANA MEGAWATI SUKARNOPUTRI!

    BERIKUT ADALAH PIDATO BK TENTANG 8 DASAR2 NEGARA UNTUK MEMBANGUN REPULBIK INI.
    TERIMAKASIH


    pidato BK : 8 DASAR2 NEGARA UNTUK MEMBANGUN REPUBLIK INI DARI KEHANCURAN DIGROGOTIN KECIK2 KORUPTOR , HAMA WERENG WONG CILIK :
    1. PANCACILA
    2. UUD 45
    3. NKRI HARGA MATI
    4. BHINEKA TUNGGAL IKA
    5. 17 AGUSTUS 1945 (SETIAP INSAN, BADAN, NEGARA HARUS ADA TANDA IDENTITAS, TANDA LAHRI, NKRI LAHIR TANGGAL 17 AGUSTUS 1945, BUKAN 27 DESEMBER 1949 ATAU TANGGAL LAINNYA)
    6. SANG SAKA MERAH PUTIH (NKRI MEMPUNYAI BENDERA MERAH PUTIH, MERAH DARAHKU, PUTIH TULANGKU, BUKAN BIRU KUNING, ATAU HIJAU LUMUT ATAU APA )
    7. SUMPAH PEMUDA 28 OKTOBER 1928, SATU NUSA, SATU BANGSA, SATU BAHASA : I N D O N E S I A
    8. MIMPI INDONESIA ,
    SETIAP INSAN, BADAN ORGANISASAI, DAN NEGARA HARUS ADA MIMPI, YANG MENANDAKAN DIA MASIH HIDUP DAN BERGAIRAH MENGEJAR KEHIDUPAN YANG LEBIH BAIK DARI SAAT INI). MIMPI INDONESIA UNTUK PERTAMA2 ADALAH VISI 2020, TIDAK MULUK2 , CUMA GNP PER CAPITA USD 45000, UMR TERENDAH IDR 7800000, TIDAK ADA BUTA HURUF, WAJIB BELAJAR (GRATIS) SAMPAI DENGAN TINGKAT SMA/SMK, MOBIL NASIONAL, HUKUM TEGAK SE ADIL2 NYA, PSSI MASUK 8 BESAR DUNIA (FIFA WORLD CUP 2022 QATAR), OLYMPIADE MASUK 8 BESAR DUNIA (MADRID/TOKYO/ISTANBUL 2020), HARGA SEMBAKO TERJANGKAU, PEKERJAAN MUDAH (PENGANGGURAN KECIL), DAN ITU BISA DILAKUKAN OLEH SATRIO PININGIT JOKO WIDODO YANG SAAT INI MENJABAT DAN BEKERJA KERAS SIANG MALAM MEMBERESKAN JAKARTA. HIDUP PAK JOKOWI, HIDUP IBU KETUA UMUM YANG ARIF BIJAKSANA MEGAWATI SUKARNOPUTRI, HIDUP INDONESIA. M E R D E K A ! (JANGAN LUPA DENGAN SEJARAH, BUNG KARNO)

    BalasHapus
  4. RAMALAN JOYOBOYO :

    Ramalan Jayabaya bagi Indonesia setelah tahun 2015 Indonesia akan menjadi sebuah negeri yang aman, makmur, adil dan sejahtera sebagai akhir dari Ramalan Jayabaya (Kala-surasa, 2015-2115 M), zaman yang tidak menentu (Kalabendu) berganti dengan zaman yang penuh kemuliaan, sehingga seluruh dunia menaruh hormat pada Indonesia. Akan muncul seorang Satriya Piningit sebagai Pemimpin baru Indonesia dengan ciri-ciri -ciri telah lulus Weda Jawa, bersenjatakan Trisula yang ketiga ujungnya sangat tajam,

    sbb:
    TERJEMAHANNYA :Di zaman modern abad ke-21 saat ini dengan berbagai persenjataan modern dan alat tempur yang canggih, mulai dari senjata nuklir, roket, peluru kendali, dan lain-lainnya, maka senjata Trisula Weda bukanlah senjata dalam arti harafiah, tetapi adalah senjata dalam arti kiasan, tiga kekuatan yang mebuat seorang Pemimpin disegani segenap Rakyatnya. Bisa saja itu adalah tiga sifat-sifat sang Pemimpin, seperti: Benar, Lurus, Jujur (bener, jejeg, jujur) seperti yang diungkapkan dalam tembang-tembang Ramalan Jayabaya.


    Satria Piningit :

    Banyak juga teori tentang manusia-manusia istimewa yang datang membawa perubahan. Di dunia, orang-orang itu sering disebut “Promethean”, diambil dari nama dewa Yunani Prometheus yang memberikan api (pencerahan) pada manusia.

    Toynbee menamakannya Creative Minorities. Tapi mereka bukan sekedar “manusia-manusia ajaib”, melainkan orang-orang yang memiliki kekuatan dahsyat, yaitu kekuatan ilmu, dan kecintaan pada bangsanya, sesama manusia, dan pada Tuhannya.


    Pidato Bung Karno ini :

    “Selama kaum intelek Bumiputra belum bisa mengemukakan keberatan-keberatan bangsanya, maka perbuatan-perbuatan yang mendahsyatkan itu (pemberontakan) adalah pelaksanaan yang sewajarnya dari kemarahan-kemarahan yang disimpan … terhadap usaha bodoh memerintah rakyat dengan tidak memperhatikan dengan sungguh-sungguh keinginan-keinginan dan kepentingan-kepentingan mereka…”Satria piningit, adalah orang-orang yang peduli pada bangsanya, berilmu tinggi, dan telah memutuskan untuk berbuat sesuatu. Merekalah, dan hanya merekalah yang bisa melawan kehancuran, dan akhirnya membangkitkan peradaban.


    Di jaman kegelapan, selalu ada saja orang yang belajar. Diantara banyak orang lupa, selalu ada saja orang baik. Bahkan walau cuma satu orang. Kadang, kerusakan itu justru membakar jiwanya untuk berbuat sesuatu. Belajar, Berjuang, Berkorban.


    Ramalan Jayabaya mungkin bisa dipahami secara ilmiah, bahwa manusia dan peradaban memang selalu bisa bangkit, hancur, dan bangkit lagi.

    Jayabaya menyadari manusia bisa lupa, dia sengaja menulis ini sebagai peringatan agar manusia tidak lupa. Dan itulah satu tanda kearifan sang Prabu Jayabaya.

    Ini adalah dorongan pada manusia agar selalu berbesar hati, optimis. Bahwa di saat yang paling berat sekalipun, suatu hari akhirnya akan datang juga Masa Kesadaran, Masa Kebangkitan Besar, Masa Keemasan Nusantara.


    "Civilizations arose in response to some set of challenges of extreme difficulty, when 'creative minorities' devised solutions that reoriented their entire society" (Arnold J. Toynbee).

    Demikian pula tentang sosok sang Pemimpin yang digambarkan sebagai Satriya Piningit, bukanlah seseorang yang tiba-tiba muncul, tetapi Ia adalah seorang Pemimpin Indonesia yang sifatnya tidak mau menonjolkan diri, tetapi Ia bekerja tanpa pamrih, menyumbangkan tenaga dan pikirannya bagi kemajuan bangsa dan negara.


    Sudah ada langkah-langkahnya yang nyata yang dapat ditelusuri dalam kehidupannya sehari-hari.

    Ia akan terpilih dalam Pilpres 2014 ini, dalam periode Kepemimpinan Indonesia dan lanjut pada periode berikutnya untuk mengantarkan Indonesia kepada Cita-cita para Pendiri Bangsa sebagaimana tercantum dalam Mukadimah UUD 1945, yaitu negeri yang adil makmur sejahtera, gemah ripah loh jinawi ... :-)

    Dan dia adalah J O K O W I D O D O, yang saat ini menjabat Gubernur DKI Jaya. !
    M E R D E K A ! (dari kecik2 koruptor yang menggerogoti uang negara dan rakyat Indonesia).

    BalasHapus
  5. KUTIPAN PIDATO BUNG KARNO :

    Berikan kepadaKu 1000 orang tua, maka niscaya akan kucabut gunung Semeru dari akar2 nya. Berikan kepadaKu 1 pemuda Joko Widodo, maka akan KUGUNCANG DUNIA !

    M E R D E K A ! (dari kecik2 koruptor)

    BalasHapus
  6. KUTIPAN PIDATO BUNG KARNO :

    Berikan kepadaKu 1000 orang tua, maka niscaya akan kucabut gunung Semeru dari akar2 nya. Berikan kepadaKu 1 pemuda Joko Widodo, maka akan KUGUNCANG DUNIA !

    M E R D E K A ! (dari kecik2 koruptor)

    BalasHapus